10 February 2015
Miss Celebrity merupakan ajang pencarian bakat di Indonesia yang diselenggarakan oleh SCTV sejak 2008. Ajang ini bertujuan untuk mencari bakat-bakat baru di bidang akting, presenting dan modeling yang akan mewarnai dunia hiburan Indonesia.
Ellips yang merupakan salah satu merek unggulan dari Kino dengan produk utamanya vitamin rambut senantiasa memberikan dukungan terhadap program Miss Celebrity selama 4 tahun berturut-turut di 7 kota besar di Indonesia. Kepedulian Ellips terhadap kesehatan dan keindahan rambut sebagai mahkota wanita selalu memeriahkan kehadiran wantia cantik Indonesia yang berbakat.
Other News
Rayakan Hari Keadilan Sosial Sedunia: Ellips Bersama Mahasiswa Universitas Indonesia Berikan Edukasi Kesehatan Rambut kepada Warga Binaan Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya I Jakarta
KINO Luncurkan COOLTOPIA Lemon Lime, Representasi Generasi Muda Masa Kini
Perkuat Komitmen Lebih dari 40 Tahun, Ristra Clinic Rangkul Inklusivitas Kecantikan Lewat Campaign Terbaru #BeautyThroughGeneration
Sejak Dulu Hingga Kini, Ristra Clinic Konsisten Mengatasi Masalah Kulit Dari Generasi Ke Generasi
Cap Panda Ajak Generasi Muda Indonesia Raih Impian
Other News
Senin - Jumat
Jam 08.00 - 17.00 WIB
Bebas Pulsa
0800-100-5466
Pulsa Bayar
021-8082-1166
0811-1311-0900