Komitmen Keberlanjutan
Kino Indonesia berkomitmen untuk terus berinovasi, bertumbuh, memberikan dampak positif pada masyarakat dan lingkungan dengan mengintegrasikan aspek lingkungan, sosial, dan tata kelola dalam operasional bisnis Kino Indonesia. Dengan memperkuat budaya keberlanjutan di seluruh organisasi, Perusahaan konsisten untuk terus menjadi agen perubahan positif dalam masyarakat, menciptakan nilai jangka panjang bagi bisnis Kino melalui tindakan yang baik bagi lingkungan dan sosial.
eye
Visi
Menjadi perusahaan berkelanjutan yang berkelas dunia dengan berlandaskan inovasi, nilai lokal, tanggung jawab sosial dan lingkungan untuk memberikan lebih banyak dampak positif.
eye
Misi
Bersama semua pemangku kepentingan menciptakan nilai keberlanjutan:
  • Menciptakan produk inovatif yang unggul, bernilai, dan berkontribusi dalam peningkatan kualitas lingkungan dan sosial.
  • Meningkatkan kesejahteraan pemangku kepentingan.
  • Berkontribusi positif pada masyarakat dan lingkungan.

Kebijakan Keberlanjutan

Kebijakan Keberlanjutan menjadi panduan bagi berbagai inisiatif keberlanjutan, sesuai dengan misi dan tujuan jangka panjang Kino Indonesia.

Tata Kelola Keberlanjutan

Beroperasi dengan tanggung jawab, transparan, integritas dan etika yang baik.

News & Event

Kino Peduli Alam: Semangat Perayaan 25 Tahun Berkarya, Kino Inisiasi Aksi Bersih Serentak Bersama Masyarakat

Bertepatan dengan rangkaian perayaan 25 tahun Kino di Indonesia dan momentum World Clean Up Day, pada 18-22 September 2024 lalu PT Kino Indonesia menggelar Aksi Bersih Serentak Bersama Masyarakat.
test

Pemasangan Panel Surya sebagai Komitmen Kino Dalam Mengurangi Emisi Karbon

PT Kino Indonesia Tbk (KINO), perusahaan FMCG (fast moving consumer goods) Indonesia membuktikan komitmennya untuk melakukan bisnis secara berkelanjutan dengan memasang Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di beberapa pabriknya. PLTS ini akan digunakan untuk mendukung kegiatan operasional di pabrik tersebut.
test

Kino Indonesia Raih Penghargaan Gerakan Hemat Energi dan Air Kategori Industri se-Jawa Tengah

PT Kino Indonesia Tbk (KINO) menerima penghargaan Gerakan Hemat Energi dan Air Tahun 2024 terbaik ketiga untuk kategori industri dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Rabu (6/3/2024). Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk pengakuan terhadap komitmen berkelanjutan perusahaan dalam mengimplementasikan praktik pengelolaan energi efisien dan penghematan air.
test

Sustainability Awards

test

2024

Penghargaan Keberlanjutan Tahun 2024
test

2023

Penghargaan Keberlanjutan Tahun 2023
test

2022

Penghargaan Keberlanjutan Tahun 2022

Sustainability Report

test

Bebas Pulsa

0800-100-5466

Pulsa Bayar

021-8082-1166

© 2024 PT Kino Indonesia, Tbk. All Rights Reserved

|

Terms & Condition

Privacy Policy